Rabu, 01 Mei 2013

Malam ini

Malam ini aku berkaca dari wajahmu tentang hidupku
kau ku peluk, dan kau ku dekap, danku menangis sambil berbisik
Kan ku sayaang, kanku jaga, danku berjanji cinta kita berdua akan utuh selamanya..
Kau tlah hadir untuk diriku, dan kuharap kau tercipta hanya untukku
Danku berharap takkan kau pergi dari sisiku ..




Tidak ada komentar: